![]() |
|||||||||||
|
|||||||||||
Sakiroh dilahirkan di Sukabumi, Jawa Barat pada 16 Mei 1980. Beliau menyelesaikan D3 di IPB jurusan Teknologi Benih tahun 2002 dan melanjutkan ke jenjang S1 di Universitas Padjadjaran hingga meraih gelar Sarjana Pertanian pada tahun 2006, jurusan Budidaya Tanaman.
Ibu dengan satu putri ini mulai bergabung dengan Balittri pada tahun 2012, di bawah Kelompok Peneliti Ekofisiologi dan Teknologi Benih. Saat ini beliau sedang menempuh pendidikan S2 di Universitas Gadjah Mada, Jawa Tengah. |